PEMBANGUNAN COR BLOK BKK PADAT KARYA JOGJA ISTIMEWA

Pada tahun anggaran 2025 ini, Pemerintah Kalurahan Karangsari mendapatkan Bantuan Keuangan Khusus Dana Keistimewaan Padat Karya Jogja Istimewa sebesar Rp. 120.000.000,00 (seratus dua puluh juta rupiah). Anggaran ini digunakan untuk Pembangunan Cor Blok Jalan yang berada di Kawasan Embung Pakel. Tujuan pembangunan ini adalah Pembangunan Sarana Kawasan Terpadu Embung Pakel. Sesuai dengan Visi Misi Bapak Supriyana sebagai Lurah Karangsari, Kawasan Embung Pakel ini akan dikembangkan untuk Pembangunan Kawasan Terpadu Kalurahan Karangsari. Selain pembangunan sarana di kawasan tersebut, tujuan lain yang dicapai adalah Penyediaan lapangan kerja dan tambahan penghasilan bagi warga Masyarakat penganggur, setengah penganggur dan miskin melalui kegiatan padat karya. Sehingga meningkatkan daya beli masyarakat dan terciptanya perputaran keuangan di daerah.
Artikel Terkini
-
MUSKALSUS VALIDASI, FINALISASI, DAN PENETAPAN KPM BLT-DD 2025
23 Januari 2025 12:08:21 WIB Operator DesaKarangsari, 23 Januari 2025 (SIDA SAMEKTA). Kamis Siang, Pemerintah Kalurahan Karangsari menggelar Musyawarah Kalurahan Khusus (Muskalsus) guna menetapkan penerima Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahun Anggaran 2025. Musyawarah Kalurahan ini Dihadiri Oleh Pamong Karangsari, Ketua Bamuskal ... ..selengkapnya
-
Pembahasan LPJ APBKal 2024.
23 Januari 2025 11:50:07 WIB Operator DesaKarangsari, 23 Januari 2025 (SIDA SAMEKTA).Kamis Pagi Bertempat di Aula Kantor Kalurahan Karangsari, Pemerintah Kalurahan bersama Bamuskal, Bhabinsa, Bhabinkamtibmas, dan Pendamping Desa membahas mengenai Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Tahun 2024. Dala... ..selengkapnya
-
PEMASANGAN BANER TRANSPARANSI
22 Januari 2025 10:08:02 WIB ERNA WIJAYATIKarangsari, 22 Januari 2024 (SIDA SAMEKTA) Sebagai salah satu bentuk Transparansi Publik tentang APBKal Tahun 2025 dan Laporan Realisasi Pelaksanaan APBDes Tahun Anggaran 2024, di pandang perlu memasang Banner tentang Ringkasan APBDes Tahun 2025 dan memasang Laporan Realisasi APBDes 2024 di Kaluraha... ..selengkapnya
-
PEMERINTAH KARANGSARI MENGIKUTI MUSRENBANG RKPD TAHUN 2026 DI KAPANEWON SEMIN.
21 Januari 2025 14:57:00 WIB Operator DesaKarangsari, 21 Januari 2025 (SIDA SAMEKTA). Bertempat di Aula Kapanewon Semin, acara Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) RKPD Tahun 2026 dilaksanakan oleh Pemerintah Kapanewon Semin. Bupati Gunungkidul, Sunaryanta, menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) untuk Rencana ... ..selengkapnya
-
TRANSPARANSI LPJ 2024 DAN APBKal 2025.
21 Januari 2025 14:39:39 WIB Operator DesaKarangsari, 21 Januari 2025 (SIDA SAMEKTA). Transparansi Anggaran yang tercantum dalam Laporan Pertanggungjawaban Realisasi APB-Kal 2024 dan APB-Kal Karangsari Tahun 2025 adalah bentuk nyata keterbukaan Pemerintah Kalurahan Karangsari. Pemerintah Kalurahan Karangsari Kapanewon Semin Kabup... ..selengkapnya
-
APEL PAGI 20 JANUARI
20 Januari 2025 12:51:32 WIB Operator DesaKarangsari, 20 Januari 2024 (SIDA SAMEKTA) Senin Pagi Disertai Rintik Hujan, Lurah dan pamong Kalurahan melaksanakan apel pagi. Lurah bertindak sebagai pembina apel. Dalam amanatnya Lurah menyampaikan kepada seluruh pamong dan staf untuk tetap semangat, tetap sehat dan tetap ikhlas menjalankan... ..selengkapnya
-
DESK LPJ APBKAL 2024
20 Januari 2025 11:01:18 WIB Operator DesaKarangsari 20 Januari 2025 (SIDA SAMEKTA) Senin Pagi Pemerintah Kalurahan Karangsari melaksanakan desk evaluasi atas Laporan Pertanggungjawaban Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan (LPJ APBKal) tahun 2024 di Inspektorat Daerah Kabupaten Gunungkidul. Ini merupakan langkah penting dalam proses ak... ..selengkapnya
-
Pamong Kalurahan Karangsari Hadiri Jogja Pandu Peradaban Nusantara
20 Januari 2025 10:55:29 WIB Operator DesaKarangsari 20 Januari 2025 (SIDA SAMEKTA) Pemda DIY akan menyelenggarakan kegiatan bertajuk Jogja Pandu Peradaban Nusantara Menuju Hamemayu Hayuning Bawana. Kegiatan yang digagas oleh Pemda dan Polda DIY bersama berbagai komponen masyarakat berlangsung, Sabtu (18/1/2025) siang di Jogja Expo Center (... ..selengkapnya
Pencarian
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |