7 Padukuhan Selesai Menyelenggarakan Musyawarah Padukuhan

Operator Desa 10 Maret 2022 21:20:41 WIB

Karangsari, 10 Maret 2022 (SIDA SAMEKTA)  7 Padukuhan Telah Melaksanakan Musyawarah Padukuhan Terkait Penyusunan Rencana Pembangunan Jangka Menengah (RPJM) Kalurahan Karangsari, Kapanewon Semin Tahun 2022-2027. Adapun Padukuhan Yang Telah Menyelesaikan Musyawarah Adalah Padukuhan Kerdon, Padukuhan Pugeran, Padukuhan Duren, Padukuhan Purwo, Padukuhan Nganjir, Padukuhan Payaman, Padukuhan Wates.

 

Musyawarah Padukuhan dihadiri seluruh Tim 11 Yang Diketuai Oleh Ramdhan Adji Purwanto Carik Karangsari. Musyawarah Padukuhan Dipimpin Oleh Dukuh Masing Masing Wilayah dengan  pemaparan hasil pra musyawarah Padukuhan yang telah dilaksanakan beberapa hari yang lalu dan Menambah Kegiatan Yang Belum Dicatat dalam Pra Musyarawah dan Segera Dituangkan Dalam Berita acara. Secara garis besar pemaparan Dukuh berisi tentang profil padukuhan, prioritas usulan, potensi padukuhan, masalah yang ada di padukuhan.

Disela Musyawarah Padukuhan Ini Jagabaya Karangsari Bapak Heri Supriyanta Menambahkan Informasi Kepada Masyarakat, Bahwasanya SPPT PBB-P2 Sudah Turun dan Kepada Wajib Pajak Agar Segera Membayarkan Kewajibanya Melalui Petugas Yang ada di Padukuhan Masing-masing dan atau Membayar Langsung Melalui Bank.

Selain Itu Dalam Musyawarah Padukuhan Lurah Karangsari Bapak Supriyana Menghimbau Kepada Warga Masyarakat Agar Tetap Menjaga Protokol Kesehatan, dan Tetap Menjaga Kerukunan antar Warga dan Selalu Mengedepankan Prinsip Gotong Royong.

Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar
 

Pencarian

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussYoutubeInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Pengunjung

SELAMAT DATANG DI WEBSITE

Cuaca

Tanggal

Maps